Air Mata jiwa: Menggapai Spiritualitas dari Tangisan Manusia
Penulis: Hasan bin Muhammad Bamu'aibad
Penerjemah: H. Muhammad Tajuddin
Editor: Adib Musta'in el-Hasan, Agus Salim
Desain
sampul: Wina A Ramdini, Andi Yoes Nugroho
Cetakan:
I Rajab 1433/Juni 2012
Penerbit: Penerbit Marja
Harga:
Rp 29.000,-
ORANG - ORANG suci gerak hidupnya betumpu
pada kepekaan batin. Semakin suci jiwanya, semakin banyak menemukan makna
hingga mereka menemukan derajat kemanusiaan yang tinggi. Uniknya, air mata
merupakan potensi yang mengiringi kesuksesan meraih spiritualitas.
BERDASARKAN alasan medis dan psikis, air
mata merupakan gejala alamiah yang mengalir dari sebuah anggota tubuh manusia
(mata). Orang-orang yang menangis tidak bisa disebut sebagai manusia cengeng.
Bahkan dengan tangisan itulah potensi kebaikan, ketulusan, sikap manusiawi
teruji. Semua sudah terbukti dari kisah-kisah tangisan para sufi, nabi,
tokoh-tokoh humanis dunia dan para seniman yang notabene memiliki kepekaan
tinggi memahami realitas hidup.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Untuk berhubungan dengan redaksi silakan hubungi nuansa.cendekia@gmail.com. untuk layanan pembelian buku bisa hubungi nuansa.market@gmail.com